Survei SPIN: Mayoritas Ormas dari NU hingga Muhammadiyah Condong Pilih Prabowo – Gibran untuk Pilpres 2024

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 28 November 2023 - 10:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BISNISNEWS.COM –  Sejumlah Organisasi Masyarakat (Ormas) diprediksi oleh Lembaga Survei SPIN (Survey and Polling Indonesia) bakal lebih condong menjatuhkan pilihan pada pasangan Capres dan Cawapres Prabowo-Gibran.

Hal itu diungkap oleh Igor Dirgantara Direktur Eksekutif SPIN yang mengungkap perihal Elektabilitas Pasangan Capres Cawapres dalam kategori Organisasi Masyarakat.

“Dari seluruh publik yang merasa warga NU, warga Muhammadiyah dan bukan warga ormas keagamaan cenderung lebih besar menjatuhkan pilihannya kepada paslon Prabowo-Gibran.” jelas Igor Dirgantara.

Dalam data survei dipaparkan Igor bahwa Warga Ormas NU (Nahdlatul Ulama) akan memilih Prabowo Gibran capai 42,2%, sementara Ganjar-Mahfud hanya dilirik 27,0% dan Anies-Muhaimin 26,6%.

Kemudian, untuk Ormas Muhammadiyah, sebesar 34,5% memilih paslon Prabowo-Gibran, 27,0% Ganjar-Mahfud dan 26,6% Anies-Muhaimin.

Lihat juga konten video, di sini: Calon Presiden Prabowo Subianto Bercita-cita Indonesia Menjadi Negara Industri Canggih

Dan, Ormas Agama lainnya sebanyak 40,0% memilih Prabowo-Gibran, 20,0% Ganjar-Mahfud dan 40,0% Anies-Muhaimin.

Sementara, bukan ormas keagamaan sebanyak 40,0% juga jatuhkan pilihan pada paslon Prabowo-Gibran, 32,2% pada Ganjar-Mahfud dan 22,7% pada Anies-Muhaimin.

Survei dan Polling Indonesia (SPIN) ini dilakukan pada periode 1-10 November 2023 dengan wilayah sebaran sampel tersebar di 38 Provinsi di Seluruh Indonesia.

Lihat juga konten video, di sini: PT Rig Tenders Indonesia Tbk Terus Catatkan Pertumbuhan Kinerja Positif hingga 30 Juni 2023

Adapun, jumlah sampel sebanyak 2178 responden dilakukan dengan teknil sampel Multistage Random Sampling dibantu dengan Bantuan Kuisioner.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Margin of Error survei ini kurang lebih 2,1% dengan Level of Confidence sebesar 95%.***

Berita Terkait

Ketua Umum NasDem Surya Paloh: Gus Muhaimin Sudah Jauh Melangkahi Kemajuan Apa yang Saya Capai
Tim Prabowo dan Sri Mulyani Kompak Tampil Bersama, Tegaskan Komitmen Defisit APBN di Bawah 3 Persen
Jaga Harga Wajar di Tingkat Konsumen, Pemerintah Resmi Tetapkan Harga Eceran Tertinggi Beras
Politikus Sufmi Dasco Ahmad Posting Foto Budi Djiwandono dan Raffi Ahmad, Cagub dan Cawagub DKI Jakarta?
Menangkan Pilkada 2024, Sejumlah Pers Daerah dari Pulau Sumatera hingga Pulau Papua Siap Kolaborasi
Penjelasan Istana Soal Presiden Jokowi yang Dipastikan Tak Hadir di Rakernas PDI Perjuangan
Peluang Anies Baswedan dan Basuki Tjahaya Purnama Bersatu Sangat Mungkin Karena beberapa Faktor
PDIP Usung Sri Mulyani dalam bursa Pemilihan Gubernur DKI Jakarta, Begini Tanggapan Kemenkeu
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 24 Juni 2024 - 14:35 WIB

Tim Prabowo dan Sri Mulyani Kompak Tampil Bersama, Tegaskan Komitmen Defisit APBN di Bawah 3 Persen

Minggu, 9 Juni 2024 - 11:47 WIB

Jaga Harga Wajar di Tingkat Konsumen, Pemerintah Resmi Tetapkan Harga Eceran Tertinggi Beras

Minggu, 26 Mei 2024 - 13:05 WIB

Politikus Sufmi Dasco Ahmad Posting Foto Budi Djiwandono dan Raffi Ahmad, Cagub dan Cawagub DKI Jakarta?

Jumat, 24 Mei 2024 - 20:44 WIB

Menangkan Pilkada 2024, Sejumlah Pers Daerah dari Pulau Sumatera hingga Pulau Papua Siap Kolaborasi

Jumat, 24 Mei 2024 - 19:06 WIB

Penjelasan Istana Soal Presiden Jokowi yang Dipastikan Tak Hadir di Rakernas PDI Perjuangan

Minggu, 12 Mei 2024 - 07:01 WIB

Peluang Anies Baswedan dan Basuki Tjahaya Purnama Bersatu Sangat Mungkin Karena beberapa Faktor

Rabu, 8 Mei 2024 - 21:34 WIB

PDIP Usung Sri Mulyani dalam bursa Pemilihan Gubernur DKI Jakarta, Begini Tanggapan Kemenkeu

Kamis, 18 April 2024 - 11:31 WIB

Tanggapi Pertemuan Mardiono dengan Aìrlangga di acara Halalbihalal Golkar, Ganjar Pranowo: Tidak Apa-apa

Berita Terbaru